Perencanaan & Desain
Kami merancang taman yang indah dan fungsional, disesuaikan dengan gaya hidup dan karakter rumah atau kantor Anda.
Pemilihan Tanaman & Media Tanam
Setiap tanaman dan media tanam dipilih dengan pertimbangan yang matang agar selaras dengan estetika, kondisi lingkungan, dan perawatan jangka panjang.
Dekorasi Taman
Detail dekoratif yang kami pilih menyempurnakan tampilan taman, memadukan antara harmoni antara keindahan alam yang tentunya memiliki sentuhan personal dari Anda.
Pemeliharaan
Kami memastikan taman Anda tetap subur dan tertata rapi melalui perawatan berkala oleh tenaga profesional setelah proyek taman selesai.
Tentang RagamJasa.com
Dengan pengalaman luas dalam jasa taman di wilayah Jakarta, tim kami menggabungkan keahlian, estetika, dan peralatan profesional untuk menciptakan taman yang memikat dan menyatu harmonis dengan karakter rumah atau kantor Anda.
Tim Ahli
Taman Cantik Selesai
Tukang Taman Jakarta Berpengalaman
Tukang taman kami ahli dalam design dan membangun taman—setiap elemen dipilih bukan hanya untuk keindahan, tapi juga kenyamanan. Kami hadir untuk menciptakan ruang hijau yang dapat membuat Anda menikmati ketenangan, setiap hari.
Design Taman Terkirim
Customer Bahagia
Jakarta, Tempat Taman Premium Tercipta
Oase hijau premium yang menghadirkan ketenangan di tengah dinamika ibu kota.
Kota Jakarta
Jakarta sebagai pusat metropolitan dengan ritme kehidupan yang padat membutuhkan ruang hijau yang menenangkan. Kehadiran taman eksklusif di Jakarta mampu menjadi oase pribadi yang menghadirkan keseimbangan antara modernitas kota dan ketenangan alami.
Masa Pemeliharaan
Nikmati taman indah anti repot—kami bantu memilih solusi perawatan dan perbaikan yang sesuai kebutuhan, gaya hidup, dan tentunya budget Anda.
Buat Taman Harga Kawan
Harmoni Taman & Kolam, Untuk Suasana Lebih Hidup
Jejak Kreativitas Proyek Taman Kami
Cerita Langsung dari Customer Kami
Lokasi Taman Bukan di Jakarta?
Kami juga hadir di kota-kota lain
Pertanyaan yang sering ditanya (FAQ)
Apa saja layanan yang ditawarkan?
Kami melayani desain dan pembuatan taman. Baik untuk rumah, kantor, apartemen, rooftop, maupun area komersial di wilayah Jakarta dan sekitarnya.
Apakah bisa membuat taman di lahan sempit atau area terbatas?
Bisa. Kami berpengalaman menangani taman minimalis dan vertikal garden yang cocok untuk area rumah Jakarta dengan ruang terbatas.
Berapa kisaran harga jasa taman di Jakarta?
Harga tergantung pada ukuran lahan, jenis tanaman, dan desain yang dipilih. Kami selalu memberikan estimasi transparan berupa Rencana Anggarab Biaya (RAB) setelah survei lokasi dan diskusi kebutuhan Anda.
Apakah bisa konsultasi desain terlebih dahulu?
Tentu. Kami menyediakan konsultasi dan survei gratis untuk membantu Anda memilih desain taman yang sesuai dengan gaya rumah dan kondisi cuaca Jakarta.
Berapa lama proses pembuatan taman biasanya?
Waktu pengerjaan tergantung ukuran dan kompleksitas desain. Untuk taman rumah, rata-rata 1–5 hari kerja, sedangkan proyek besar bisa lebih lama dengan jadwal terencana.
































